Belum Dapat Ganti Rugi, Warga Bertahan di Area Proyek Tol

Belum Dapat Ganti Rugi, Warga Bertahan di Area Proyek Tol
Seorang warga Desa Licin Kecamatan Cimalaka menumpahkan kekesalannya dengan menangis akibat belum mendapatkan UGR. (Foto: Kegga Kegyan/Sumeks)
0 Komentar

Mentri PUPR meminta seluruh pihak terus berkoordinasi dan berupaya keras untuk mempercepat pembebasan lahan

Sebelumnya, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono meminta seluruh pihak terus berkoordinasi dan berupaya keras untuk mempercepat pembebasan lahan, sehingga penyelesaian Tol Cisumdawu sesuai target.

“Karena konstruksi hanya dapat berjalan cepat jika lahan sudah tersedia,” kata Basuki dalam keterangan tertulis, beberapa waktu lalu.

Untuk mempercepat pengadaan lahan, Kementerian PUPR melalui Satker Pengadaan Tanah Jalan Tol Wilayah I, Ditjen Bina Marga, terus meningkatkan koordinasi Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Pemerintah Kabupaten Sumedang, Badan Pertanahan Nasional (BPN), Kepolisian Daerah, Kejaksaan Tinggi, dan instansi terkait lainnya. (kga/bbs)

0 Komentar