Jadi, kata dia, hasil pertemuan rapat koordinasi hari ini keputusannya adalah menunggu dulu informasi dari Inspektorat melalui petugas dari Kecamatan yang nanti berkonsultasi dengan pihak Inspektorat. “Sehingga pada hari ini belum bisa kita simpulkan bagaimana proses pelaksanaannya namun persiapan tetap kita laksanakan,” tutupnya. (ahm)