Membaca Alquran di HP Boleh Tidak Wudhu? Ini Penjelasan Almarhum Syekh Ali Jaber

Apakah Pahala Membaca Alquran di HP dan di Mushaf Sama? Ini Penjelasan Lengkapnya
Foto: Alquran digital (ilustrasi/net)
0 Komentar

“Ada orang bilang gimana saya bawa Alquran terus tapi nggak berwudhu, kan kamu menyentuh HP bukan menyentuh Alquran, bersentuhan dengan HP,” terang Syekh Ali Jaber.

“Ingin berkah rizki, berkah umur, sehat wal’afiat, bahagia selamat dunia akhirat, tolong perhatikan Alquran, semakin banyak perhatian kamu kepada Alquran, semakin banyak perhatian Allah kepadamu,” pungkasnya.

0 Komentar