Highly Sensitive Person, Tanda-tanda Kamu Termasuk Orang Yang Baperan

HSP
(Istimewa/Pinterest/)
0 Komentar

4. Cenderung Lama Mengambil Keputusan

Orang Yang baperan cenderung lama sekali dalam megambil keputusan, karena terlalu memperhatikan hal-hal kecil dan selalu membawa perasaan.

Biasanya kebanyakan dari mereka banyak mempertimbangkan antara hal satu dengan lain seperti misalnya, takut salah, takut sedih dan menyesal.

Kelebihan Orang Baperan

  • Bisa lebih mengerti berbagai kondisi & perasaan orang lain
  • Pendengar Yang baik
  • Lebih hati-hati dalam berbicara dan berprilaku

Kekurangan Orang Baperan

Baca Juga:Kue Khas Imlek yang Dipercaya Bisa Datangkan KeberuntunganLirik Lagu Apocalypse Cigarettes After Sex, Lengkap Dengan Terjemahan

  • Gamapang terpengaruh orang sekitar
  • Cenderung susah untuk megendalikan perasaan & pikiran
  • Perasaannya gampang naik turun

Apakah kamu termasuk salah satunya?

Jika Ya, ayo kurangi sedikit-demi sedikit. Menjadi sesorang yang peka dan empati sudah bagus tapi jangan sampai berlebihan ya.

 

0 Komentar