Konsep Teknologi Ramah Lingkungan dan Manfaatnya

Konsep Teknologi Ramah Lingkungan dan Manfaatnya
Konsep Teknologi Ramah Lingkungan dan Manfaatnya (Shutterstock)
0 Komentar

Ada 6 prinsip yang diterapkan pada konsep teknologi ramah lingkungan, yaitu:

Refine, yang berarti menggunakan bahan yang ramah lingkungan serta melalui proses yang lebih aman dari teknologi sebelumnya.

Reduce, yang berarti mengurangi jumlah limbah dengan cara mengoptimalkan penggunaan bahan.

Reuse, yang berarti memakai kembali bahan-bahan yang tidak terpakai atau sudah berupa limbah dan diproses dengan cara yang berbeda.

Baca Juga:Kendaraan Ramah Lingkungan Selain Mobil ListrikApakah Traveling dengan Kereta Api Ramah Lingkungan?

Recycle, yang berarti hampir sama dengan reuse, hanya saja recycle menggunakan kembali bahan-bahan atau limbah dan diproses dengan cara yang sama.

Recovery, yang berarti pemanfaatan material tertentu dari limbah untuk diproses demi keperluan yang lain.

Retrieve Energy, yang berarti penghematan energi dalam suatu proses produksi.

Manfaat dari Konsep Teknologi Ramah Lingkungan

1. Teknologi yang ramah terhadap lingkungan tentunya memberikan manfaat yang sangat besar bagi kehidupan sehari-hari, antara lain:

2. Teknologi ramah lingkungan sangat efektif dan efisien dalam hal pemanfaatan sumber daya alam, sehingga lingkungan pun dapat tetap terjaga dengan baik.

3. Teknologi ramah lingkungan dapat mengurangi jumlah limbah agar tidak berlebihan, sehingga bisa mencegah pencemaran lingkungan.

4. Teknologi ramah lingkungan mengurangi risiko penurunan kondisi kesehatan makhluk hidup, khususnya manusia.

5. Teknologi ramah lingkungan dapat menekan biaya produksi (hemat) dengan memanfaatkan sumber daya alam sebagai bagian dari teknologi yang mampu menghemat biaya. Contohnya adalah

Baca Juga:Aplikasi Teknologi Ramah Lingkungan dalam Bidang LingkunganApa Itu Teknologi Ramah Lingkungan?

6. pemanfaatan listrik tenaga surya yang hanya mengandalkan energi matahari tanpa dipungut biaya.

0 Komentar