Kulit bersisik dan mengelupas merupakan dampak jangka panjang dari kondisi kulit yang terlalu kering. Biasanya, bagian kulit yang mengelupas adalah wajah, tangan, dan jari karena ketiganya paling banyak terpapar produk perawatan dan lingkungan.
Jika kamu mengalami masalah ini, langkah pertama untuk mengatasinya adalah menambah kelembapan kulit. Gunakan pelembap bebas bahan kimia tambahan dan hindari faktor-faktor yang sekiranya membuat kulit menjadi kering.
Itulah Cara menghilangkan kulit mengelupas dengan cepat. Semoga bermanfaat!