Sunscreen untuk Menghilangkan Bekas Jerawat, Siapa Tau Salah Satunya Cocok!

sunscreen untuk menghilangkan bekas jerawat
sunscreen untuk menghilangkan bekas jerawat(shopee)
0 Komentar

sumedangekspres– Sunscreen untuk menghilangkan bekas jerawat, memiliki jerawat alaha hal yang krusial dan terkadang menyebalkan, penggunaan sunscreen ternyata berpengaruh untuk menghilangkan jerawat.

Sunscreen untuk menghilangkan bekas jerawat, Tak hanya merawat kulit acne-prone, sunscreen untuk menghilangkan bekas jerawat juga dibutuhkan. Lantas, apakah sunscreen bisa menghilangkan bekas jerawat? Jawabannya, bisa! Namun, pastikan kamu pilih produk yang tepat.

Sederet kandungan yang bisa kamu cari di dalam produk sunscreen penghilang bekas jerawat adalah vitamin C, niacinamide, hingga ekstrak beras. Sunscreen menghilangkan bekas jerawat dengan mengurangi produksi melanin.

Baca Juga:Cara Menghilangkan Kulit Mengelupas dengan Cepat, Mudah Sekali!Cara Menghilangkan Flek Hitam dalam 1 Jam dengan Pasta Gigi!

1. Wardah UV Shield Aqua Fresh Essence dengan SPF50 PA++

Wardah bisa jadi solusi menghilangkan bekas jerawat karena diperkaya dengan kandungan bisabolol yang dikenal ampuh meredakan kemerahan sehingga bisa diandalkan sebagai sunscreen wardah untuk menghilangkan bekas jerawat.

Sederet penelitian juga membuktikan bahwa bisabolol dapat menghambat produksi melanin.

Melanin adalah pigmen yang memberikan warna pada kulit, salah satunya bintik hitam. Kandungan ini juga dapat bantu jadikan kulit lebih cerah.

Wardah bisa menghilangkan bekas jerawat serta punya tekstur yang ringan dan tidak lengket. Berkat Aquafused Technology yang digunakan dalam sunscreen untuk kulit berminyak ini, kulit juga bisa terawat dengan baik.

Sunscreen Wardah spf 30 tidak diklaim sebagai sunscreen wardah untuk bekas jerawat. Namun, produk tersebut mengandung Vitamin E serta Pro-Vitamin B5 yang tetap bantu menutrisi kulitmu dengan baik.

2. Emina Sun Battle SPF 45 PA+++

Produk Emina ini bisa jadi salah satu rekomendasi yang menarik untuk kamu cobain, nih.

Produk tabir surya yang sudah jadi andalan banyak orang ini dapat memberikan perlindungan maksimal untuk kulit dengan tekstur yang ringan dan cepat meresap. Cocok digunakan untuk aktivitas outdoor maupun penggunaan sehari-hari.

Emina sunscreen untuk kulit berminyak dan berjerawat ini mengandung grape leaf extract yang dapat bantu melawan sunburn, tanda penuaan dini, meratakan warna kulit, hingga menyamarkan noda hitam bekas jerawat.

Baca Juga:Cara Menghilangkan Benjolan di Belakang Telinga Secara Tradisional!Tips Menghilangkan Bekas Jerawat Hitam, Cara Alami Bikin Mulus!

Produk ini bisa jadi andalanmu untuk dapatkan tampilan wajah cerah maksimal.

3. Azarine Hydrashoothe Sunscreen Gel SPF 45+++

0 Komentar