Kenali Efek Samping Dan Tips Memilih Lip Balm

Kenali Efek Samping Dan Tips Memilih Lip Balm
Kenali Efek Samping Dan Tips Memilih Lip Balm (Istimewa/Farmaku)
0 Komentar

Saat mencoba produk baru, oleskan sedikit pada bibir terlebih dulu untuk melihat apakah ada reaksi alergi.
Hindari lip balm mengandung fenol, mentol, dan asam salisilat. Bahan-bahan ini bisa membuat bibir semakin kering dan menimbulkan kesemutan.
Jangan gunakan lip balm yang mengandung pewangi atau penambah rasa.
Pilihlah produk yang mengandung petroleum jelly (petrolatum) dan SPF 30.
Sebisa mungkin, jauhi kebiasaan menjilati bibir.
Oleskan setiap beberapa jam sekali, tapi gunakan seperlunya.

Lip balm merupakan produk dengan manfaat untuk menjaga kesehatan kulit bibir. Gunakan secara teratur untuk membuat bibir tetap lembap.

Lakukan juga upaya tambahan untuk menjaga kesehatan bibir, seperti scrubbing bibir dan minum air yang cukup.

 

0 Komentar