Alamat: Jl. Palagan Tentara Pelajar, Yogyakarta Indonesia, 55581
Telepon: +62 274 8691 23
Harga: Rp1.203.642 – Rp5.446.631
4. Royal Ambarrukmo
Pernah jadi Istana dan Taman Keraton Yogyakarta, hotel mewah ini jadi salah satu hotel bintang 5 terbaik di Yogyakarta. Hotel ini pernah meraih berbagai penghargaan yang menandakan bahwa hotel ini berkualitas tinggi. Menawarkan suasana mewah kerajaan dengan arsitekstur modern, membuat hotel ini berkarisma.
Alamat: Jl. Laksda Adi Sucipto No. 81, Yogyakarta, 55281
Telepon: +62 274 488 488
Harga: Rp1.806.040 – Rp8.163.040
5. Yogyakarta Marriott Hotel
Menghadirkan fasilitas hotel bintang 5 dengan gym 24 jam, kolam renang indoor dan outdoor, serta spa yang cocok untuk berelaksasi selama liburan. Kamu bisa menginap di sini dengan mengunjungi lokasinya yang terletak di Malioboro.
Alamat: Jl. Ringroad Utara, Yogyakarta, 55283
Telepon: +62 274 6000 888
Harga: Rp1.318.900 – Rp3.799.400
6. The Phoenix Hotel
Suasana klasik khas Jawa sangat kental di The Phoenix Hotel. Hotel butik bersejarah yang megah dan elegan ini bisa jadi salah satu pilihan hotel terbaik di Yogyakarta yang harus kamu kunjungi. Hotel ini hanya berjarak 10 menit dari Keraton Sultan.
Alamat: Jl. Jenderal Sudirman 9, Yogyakarta 55233
Telepon: +62 274 5666 17
Harga: –
7. Melia Purosani Yogyakarta
Baca Juga:Kata-Kata Sedih Penuh Makna Bahasa Korea dan Artinya!Kata-Kata Sedih Lebaran Tanpa Ayah!
Hotel bintang 5 ini menawarkan kenyamanan super dengan kemewahan di setiap sudutnya. Melia Purosani terletak di pusat kota yang dekat dengan pusat perbelanjaan terpopuler di Yogyakarta, yaitu Malioboro.
Alamat: Jl. Suryotomo No. 31, Yogyakarta 55122
Telepon: +62 274 589 521
Harga: Rp1.181.500 – Rp6.630.000
8. Sheraton Mustika Yogyakarta Resort & Spa
sheraton mustika resort & spa
Sumber gambar: Sheraton Mustika Yogyakarta Resort & Spa
Jadi pilihan bonteng 5 terbaik di Yogyakarta, Sheraton Mustika Resort & Spa ini sangat cocok bagi kamu yang ingin melakukan perjalanan romantis. Hotel ini menawarkan fasilitas lengkap dengan lapangan tenis, kolam renang indoor dan outdoor, gym, layanan kamar 24 jam yang sangat memuaskan. Elain itu, hotel ini juga memiliki pemandangan Gunung Merapi yang cantik di belakangnya.
Alamat: Jl. Laksa Adi Sucipto KM 8.7, Depok, Yogyakarta 55282
Telepon: +62 274 488 588
Harga: Rp1.058.750 – Rp9.256.500
Itulah Rekomendasi hotel mewah dan terbaik di Yogyakarta. Semoga bermanfaat!