Tentu saja, lulusan IPDN harus mengikuti Ikatan Dinas dan menjadi ASN. Asal kamu tau, seorang camat berstatus PNS golongan IV berhak atas gaji per bulan sebesar Rp3.044.300,00 sampai Rp5.661.700,00.
Itu belum termasuk tunjangan, loh.
Nah, menarik gah tuh prospek lulusan Sekolah Kedinasan ini? Eitts, ada tapinya nih. Status dan pekerjaan sebagai ASN tidak selalu cocok untuk semua orang.
Ada baiknya kamu mengikuti Tes Penjurusan dulu, deh. Cari tau apa jurusan yang ada di IPDN yang paling cocok buatmu, sekalian kamu juga bisa menjajaki apakah kamu cocok menjadi ASN.