sumedangekspres – Wisata Alam Subang Yang Bikin Hati Tenang, Keren Banget Loh!
Indonesia memiliki keindahan alam yang tak terhitung jumlahnya, dan salah satunya adalah objek wisata alam . Banyaknya objek wisata yang terdapat di Indonesia menjadikan negara ini sebagai destinasi wisata favorit bagi wisatawan lokal dan mancanegara.
Objek wisata alam meliputi beberapa jenis seperti gunung, pantai, danau, air terjun, dan masih banyak lagi. Keindahan alam di Indonesia tersebut menjadi daya tarik bagi para wisatawan yang ingin menikmati suasana alam yang sejuk dan memukau.
Baca Juga:Daftar Wisata Bandung Yang Lagi Hits, Tanpa Tiket Masuk!Arti Kata Geulis Dalam Bahasa Sunda
Selain itu, pengunjung juga dapat melakukan berbagai aktivitas seperti hiking, camping, dan berkeliling menikmati panorama alam yang luar biasa indah . Menikmati keindahan alam yang dilengkapi dengan pemandangan yang memukau akan memberikan pengalaman tak terlupakan bagi para wisatawan yang berkunjung ke objek wisata alam di Indonesia .
Salah satu kota di Indonesia yang memiliki banyak tempat wisata alam yaitu di Subang.
Berikut ini terdapat wisata alam subang yang dijamin bikin hati kamu tenang!
Wisata tersebut yaitu Curug Cibareubeuy. Curug ini lokasinya tidak jauh dari wisata air panas Sari Ater di Ciater, bahkan satu jalan.
Tapi memang perjalanan kesini memakan waktu cukup banyak, jadi akan lebih baik kalau 1 hari kamu habiskan untuk menikmati area ini.
Jika berkunjung kesini, anda juga bakal sekaligus melewati beberapa spot wisata yang sayang banget kalau dilewatkan. Diantaranya air terjun/curug Pandawa 5 dengan menara pandangnya, kampung senyum, dan juga area sekitar Pandawa 5.
Harga Tiket Masuk
Menikmati indahnya alam dengan pesona air terjun Curug Cibareubeuy anda cukup mengeluarkan biaya Rp.10.000/orang. Dengan harga tiket masuk Curug Cibareubeuy yang murah-meriah, membuat tempat ini banyak dikunjungi kawula mudah untuk menghabiskan waktu libur.
Jam Operasional
Baca Juga:Apa Itu Gaya Moonraker? Berikut Penjelasan Mengenai Moonraker!Rekomendasi Catering Pernikahan Terbaik Di Bekasi, Enak dan Worth It!
Untuk operasionalnya sendiri, Curug Cibareubeuy buka setiap hari selama 24 jam sehingga anda bisa berkunjung menikmati keindahannya kapan saja. Pastikan anda datang saat cuaca sedang cerah, agar menunjang kenyamanan saat berwisata ke Curug Cibareubeuy tersebut.