Mau Konversi Motor BBM ke Listrik Hanya 8 Jutaan Aja? Ini 5 Daftar Harga dan Spesifikasi Motor Listrik Viar

Mau Konversi Motor BBM ke Listrik Hanya 8 Jutaan Aja? Ini 5 Daftar Harga dan Spesifikasi Motor Listrik Viar
Mau Konversi Motor BBM ke Listrik Hanya 8 Jutaan Aja? Ini 5 Daftar Harga dan Spesifikasi Motor Listrik Viar (tokopedia.com)
0 Komentar

Hal tersebut dikarenakan penggunaan 2 buah baterai paralel yang punya kapasitas maksimal 2 kWh dengan daya tahan 800-1.000 siklus pengecasan.

Spesifikasi Viar N2

  • Panjang x lebar x tinggi : 1.940 mm, 720 mm, 1.330 mm
  • Daya angkut: 130 kg
  • Daya masuk : AC 180 / 240 volts
  • Daya keluar : 71,4V 10A
  • Maksimal kapasitas : 2 kWh
  • Pengisian 0-100%: 4-5 jam
  • Rangka : Steel
  • Suspensi depan : Teleskopik
  • Suspensi belakang : Peredam kejut ayun ganda
  • Ukuran ban : 90/90 – 12 inci (tubeless)
  • Fitur : Layar LCD, odometer digital, pengisian daya USB, speaker bluetooth, rem cakram depan belakang

Harga Viar N1 dan Viar N2

Perihal harga, motor listrik Viar N1 dibanderol Rp25,8 jutaan sedangkan N2 dijual Rp34 jutaan dengan status on the road Jakarta.

2. Viar New Q1

Baca Juga:Begini Cara Merawat Sepatu Kanvas Supaya AwetINDONESIA NEGARA BESAR, Provinsi di Indonesia yang Memiliki Luas Terkecil Adalah Seluas Negara Singapura

Motor listrik Viar New Q1 adalah selanjutnya. Motor satu ini rasanya sudah cukup familiar dilihat, terutama warga Ibu Kota Jakarta.

Viar menjalin kerja sama dengan Grab, perusahaan transportasi online.

Hanya saja Viar Q1 tak digunakan untuk membawa penumpang, melainkan digunakan untuk mengantar pesanan makanan GrabFood saja.

Di atas kertas New Q1 dibekali motor 800 watt dengan daya jelajah 60 km. Baterainya sendiri menggunakan Lithium-Ion 60V 23Ah yang hadir dengan opsional 2 baterai.

Secara dimensi, New Q1 lebih kecil dibandingkan N1 dan N2 yang baru meluncur. Berikut spesifikasi detail New Q1.

Spesifikasi New Viar Q1

  • Panjang x lebar x tinggi : 1.680 mm, 690 mm, 1.220 mm
  • Daya angkut : 120 kg
  • Daya masuk : AC180-240 volts
  • Daya keluar : 71,4V 4A
  • Maksimal kapasitas : 2 kWh
  • Pengisian 0-100% : 4-5 jam
  • Rangka : Steel
  • Suspensi depan : Teleskopik
  • Suspensi belakang : Peredam kejut ayun ganda
  • Ukuran ban : 90/90 – 10 inci (tubeless)
  • Fitur : Baterai ganda, alarm, layar LCD, jok lebih panjang, pengisian port USB, dan rem cakram depan-belakang

Harga Motor Listrik New Viar Q1

Dari segi harga, motor listrik New Viar Q1 dijual mulai dari Rp18,9 jutaan OTR Jakarta.

0 Komentar