Eksplore Wisata Kampung Daun di Bandung : Harga Tiket, Foto, Lokasi, Fasilitas dan Spot

Eksplore Wisata Kampung Daun di Bandung : Harga Tiket, Foto, Lokasi, Fasilitas dan Spot
Eksplore Wisata Kampung Daun di Bandung : Harga Tiket, Foto, Lokasi, Fasilitas dan Spot (ist)
0 Komentar

 

Jam Operasional Kampung Daun

Buka setiap hari dari jam 10.00 – 21.00

Akses Lokasi ke Kampung Daun

https://www.google.com/maps/dir//Kampung+Daun+Culture+Gallery+%26+Cafe+Jl.+Villa+Triniti+Cigugur+Girang+Kec.+Parongpong,+Kabupaten+Bandung+Barat,+Jawa+Barat+40559/@-6.8176715,107.5897206,14z/data=!4m8!4m7!1m0!1m5!1m1!1s0x2e68e16e4557fd35:0x4940614b099d73e2!2m2!1d107.5897206!2d-6.8176715?entry=ttu

Tak perlu khawatir mengakses lokasi ini karena terbilang mudah ditemukan. Kampung Daun ada di Jalan Sersan Bajuri KM 4.7 no 88 – RRI Bandung, Jawa barat.

Rutenya, apabila anda dari arah Bandung ke Jakarta bisa melewati arah Jalur Jalan ke Subang. Sebelumnya, anda akan menemukan terminal angkutan umum bernama Terminal Ledeng.

Baca Juga:Vegan Merapat! Ini 12 Rumah Makan Vegetarian di Bandung yang Paling NikmatPanduan dan Tips Perjalanan Wisata ke Bandung

Di depan terminal tepat, anda bisa menemukan jalan ke arah depan lalu belok ke kiri. Disinilah anda akan memasuki jalan Sersan Bajuri.

Tips Berkunjung ke Kampung Daun

Kali ini, anda bisa menemukan tempat berkualitas untuk sekadar makan malam atau wisata kuliner.

Simak dulu beberapa tips seperti, sebaiknya anda berkunjung ketika sore atau malam hari. Sebab suasana di lokasi wisata terlihat lebih indah dan romantis.

Ajak keluarga besar anda karena tempatnya nyaman dan luas. Siapkan budget lebih jika belum mengetahui varian harga dari menu makanan yang ada.

Jika anda ingin mengadakan acara reuni atau semacamnya, anda bisa melakukan booking tempat via telpon.

Mendapatkan tempat makan yang asri tidak banyak kita temui. Namun, dengan anda berkunjung ke Kampung Daun anda bisa menemukan suasana nyaman dengan menikmati sajian lezat.

Desain unik, antik ditambah pelayan yang memakai pakaian khas sunda membuat suasana kental dengan kampung yang asri dan tenang.

Demikian pembahasan mengenai Eksplore Wisata Kampung Daun di Bandung.***

0 Komentar