sumedangekspres– Jual uang kuno yang diburu kolektor, Harga yang ditawarkan pun dapat tembus hingga jutaan rupiah, terlebih lagi jika uang tersebut masih dalam kondisi yang baik. Lalu, bagaimana cara jual uang kuno ke kolektor lengkap dengan lokasinya.
Berikut cara jual uang kuno ke kolektor lengkap dengan lokasinya. Jika Anda merupakan salah satu orang yang gemar menyimpan uang-uang kuno, kelak Anda akan tertarik untuk menjualnya.
Mengoleksi uang kuno kini bukanlah rahasia umum lagi, karena banyak kolektor-kolektor uang kuno rela mengeluarkan uang yang cukup besar demi mendapatkan uang-uang kuno dengan pecahan yang diinginkan.
Baca Juga:Daftar Harga Uang Koin Kuno Indonesia 2018: Tembus Jutaan RupiahResep Mudah Gudeg Yogyakarta: Cita Rasa Khas Bikin Keluarga Bahagia
1. Jual ke Pedagang Uang Kuno
Pedagang uang kuno ini layaknya seperti penadah yang menerima uang-uang kuno untuk dijual kembali. Anda bisa mendatangi mereka di area tertentu di suatu kota, atau bisa ditemukan di pinggir jalan.
2. Jual ke Kolektor Uang Kuno
Kolektor uang kuno pada umumnya berani membayar cukup mahal untuk uang kuno yang mereka inginkan. Kolektor uang kuno juga dapat ditemukan di internet, atau di komunitas-komunitas online.
3. Jual ke Komunitas Penggemar Uang Kuno
Komunitas penggemar uang kuno ini adalah sekumpulan kolektor dan penggemar uang kuno. Mereka berminat untuk membeli uang-uang kuno yang mereka incar.
4. Jual di Media Sosial
Anda juga dapat mengiklankan koleksi uang kuno yang Anda miliki di laman media sosial Anda.
5. Jual di Marketplace
Anda juga bisa mengiklankan koleksi uang kuno Anda di marketplace yang Anda inginkan.
Lokasi Jual Uang Kuno ke Kolektor
Jika Anda berniat menjualnya maka Anda bisa mendatangi atau menghubungi para kolektor uang kuno yang biasanya terletak di suatu tempat seperti pasar.
Namun, jika Anda tidak berniat untuk menjualnya, maka Anda bisa menukarnya langsung ke bank. Tapi perlu diingat bahwa bank tidak akan membeli uang kuno, melainkan akan mengganti uang kuno Anda dengan uang baru yang tengah beredar.
Baca Juga:Uang Koin 1000 Kelapa Sawit: Berikut Cara Mudah Menjual dan Dapatkan Harga Fantastis!Harga Terbaru uang kuno: Bisa Langsung liburan ke LN tanpa mikir panjang
Bank pada umumnya akan menerima uang yang beredar pada periode tertentu. Dan juga bank tidak menerima penukaran uang dari jaman kolonial.