Bekasi, Masih Menanti Sertifikasi, 14.000 Hektare Lahan Hutan di Muaragembong

Foto udara permukiman warga Muaragembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Foto/ANTARA
Foto udara permukiman warga Muaragembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Foto/ANTARA
0 Komentar

Desa-desa yang mengajukan perubahan atas status lahan negara itu antara lain Desa Pantai Mekar, Pantai Bahagia, Pantai Bakti, Pantai Harapanjaya, Jayasakti, serta Desa Pantai Sederhana dengan total permohonan pelepasan luas lahan mencapai 14.000 hektare.(*)

Artikel ini sudah tayang di jabarekspres.com, dengan judul: 14.000 Hektare Lahan Hutan di Muaragembong Bekasi Masih Menanti Sertifikasi

0 Komentar