5. Mencegah Penyakit Jantung Kerang mengandung omega-3 dan vitamin B12, yang bermanfaat untuk kesehatan jantung dan pembuluh darah. Nutrisi ini membantu menurunkan tekanan darah, menjaga irama detak jantung, dan mengurangi peradangan pada pembuluh darah, yang dapat menurunkan risiko penyakit jantung, aterosklerosis, dan stroke.
6. Mencegah Mata Rabun Vitamin A, vitamin C, zinc, dan omega-3 dalam kerang dapat mendukung kesehatan mata dan mencegah gangguan seperti rabun dan katarak, terutama pada usia lanjut.
7. Mencegah Osteoporosis Kerang adalah sumber nutrisi penting untuk kesehatan tulang, termasuk protein, kalsium, fosfor, dan magnesium. Konsumsi kerang bersama makanan kaya vitamin D dapat membantu penyerapan kalsium yang lebih baik, menjaga kekuatan dan kepadatan tulang, serta mengurangi risiko osteoporosis.
Baca Juga:Berikut Beberapa Risiko Kesehatan dari Sering Mengonsumsi JeroanSelain Rasanya Segar dan Nikmat, Air Soda Juga Memiliki Beragam Manfaat untuk Kesehatan
Dengan berbagai manfaat ini, mengonsumsi kerang secara tepat dan seimbang bisa menjadi bagian penting dari diet sehat.(*)