Jika PADes Mekarjaya nantinya melampaui bantuan dana dari pusat, desa akan lebih fleksibel dalam melaksanakan kegiatan yang sesuai dengan kehendak masyarakat.
“Akhirnya, tujuan kita adalah membentuk masyarakat yang sejahtera, dan untuk itu perlu ada instrumen yang tepat dalam menghimpun pendanaan,” pungkasnya. (Ahm)