Ayi Subhan: Selama PPKMD Diberlakukan, Kami telah Sumbangkan Rp 1 Milyar untuk Membantu Warga

Ayi Subhan: Selama PPKMD Diberlakukan, Kami telah Sumbangkan Rp 1 Milyar untuk Membantu Warga
BERIKAN BANTUAN : Bupati Sunedang H Dony Ahmad Munir secara simbolis menyerahkan bantuan kepada penerima manfaat. FOTO: ISTIMEWA 
0 Komentar

SUMEDANGEKSPRES.COM –  Ditegah Penyebaran Covid-19 serta penerapan PPKMD yang terus diperpanjang, Pemerintah Daerah bersama BAZNAS Kabupaten Sumedanf terus berikan bantuan bagi masyarakat yang terdampak Covid, belum.lama ini.

Bupati Sumedang Dony Ahmad Munir mengatakan kita berikan bantuan kepada warga di Talun serta di citegah untuk membatu para yatim dan piyatu yang di tinggalkan orang tuanya karena dampak dari covid-19.

“Ini upaya pemerintah dalam membatu warga di kabupaten Sumedang, mudah-mudahan kedepannya bisa terus membantu warga yang terdampak covid-19,” katanya.

Baca Juga:Pemilik Lahan: Rumah Dibongkar Tanah Dirusak, Tetapi Pembayarannya BelumBupati Jamin Kehidupan Yatim Piatu Akibat Terdampak Covid 19

Sementara itu Ketua BAZNAS Kabupaten Sumedang Ayi Subhan mengatakan Selama PPKMD di Sumedang di berlakukan pihaknya telah menyumbangkan Total 1 Milyar untuk membantu warga yang terdampak Covid.

“Selama ppkm ke 2 kemarin baznas telah mengeluarkan anggaran sebesar Rp.902.000.000jl hampir 1 m, dalam bentuk uang dan sembako, untuk membantu warga terdampak Covid,”katanya.

Ia juga menambahkan untuk dampak pandemi di sumedang sudah siapkan program Baznas Sumedang membumi ( membantu dampak pandemi ).

“Program Baznas Sumedang membumi diantaranya yang sudah dilakukan tadi siang bersama bupati di talun dan citengah kita lakukan kepedulian terhadap keluarga yatim piatu yang terdampak covid,” tambahnya.

Tidak hanya itu rencananya ia menyiapkan program dampak pandemi dibidang pendidikan,untuk membantu warga di kabupaten Sumedang.

“di pertengahan bulan agustus baznas akan membantu dampak pandemi di bidang pendidikan dengan membantu stimulan biaya pendidikan untuk siswa SD, MI, SMP, MTS, SMA, SMK, Aliyah, swasta maupun negri di kabupaten sumedang, masing masing sekolah di daerah ,yang besaran nominalnya SD Rp. 300.00p ,SMP Rp. 500.000, serta SMA Rp. 750.000 untuk total nominalnya tidak kurang dari 1m lebih, yang akan di bagikan pertengahan bulan agustus,”jelasnya.

Ayi mengatakan Kemudian di program ke 2 yaitu Baznas Jaga Kyai, jadi kita akan membantu menjamin pralatan prokes pada kyai.

Baca Juga:Menko Airlangga: Penguatan Sektor Pertanian Untuk Ketahanan Pangan dan Peningkatan Kesejahteraan PetaniMelly Mellyana Tetap Fokus Berkontribusi Meskipun Unggul Dalam Berbagai Survey Sebagai Mojang Pinilih Jawa Barat Tahun 2021

“kita akan membantu menjamin pralatan prokes pada kyai, bahkan jika memungkinkan kita akan lakukan medikal cek up untuk kyai-kyai pondok pesantren sebagai ikhiar kita menjaga kesehatan para kyai di tengah pandemi covid-19,”ungkapnya.

0 Komentar