Dari Ayat yang disebutkannya tadi, mengajarkan manusia untuk selalu bersikap positif dan husnuzan (berprasangka baik) kepada Allah SWT. Rajin beribadah dan melakukan kebaikan akan meningkatkan ketakwaan. Selalu ingat janji Allah bahwa Ia akan memberi rezeki dan jalan keluar bagi mahluk ciptaan-Nya yang berjalan lurus sesuai ajaran-Nya. Setiap langkah baik sangatlah berarti, akan kebahgiaanlah yang akan diperolehnya. (aph)