Atalia Kamil Resmikan Rumah Belajar Batik, Tasikmalaya Punya Potensi Ekonomi Kreatif

Atalia Kamil Resmikan Rumah Belajar Batik, Tasikmalaya Punya Potensi Ekonomi Kreatif
Ketua Umum Dekranasda Provinsi Jawa Barat Atalia Prarataya Kamil bersma Ketua YCAB Veronika Kolondang, Presiden Direktur PT Bank HSBC Indonesia Francois De Maricount, Wakil Ketua Dekranasda Provinsi Jawa Barat Lina Ruzhan dan Ketua Dekanasda Kota Tasikmalaya pada persemian Rumah Belajar Batik Tasikmalaya, Sabtu (20/8) (ist)
0 Komentar

Pemerintah Provinsi Jawa Barat berharap para yang mengikuti pembelajaran di Rumah Batik ini bisa mendapatkan keterampilan vokasi yang akan menjadi bekal bagi para peserta untuk mandiri, bahkan menciptakan lapangan kerja baru di Tasikmalaya dan Jawa Barat.

Dalam prosesnya, warga masyarakat atau generasi muda yang diajak bergabung dalam periode pembelajaran. Sampai saat ini, kami telah menjangkau penerima manfaat sebanyak 3.000 orang peserta yang mengikuti pelatihan literasi keuangan dari area Jawa Barat, dan sebanyak 150 peserta terpilih mengikuti pelatihan vokasi membatik dan bimbingan pelatihan bisnis. “Itu sudah kita lakukan sebelumnya dan kita harapkan berkelanjutan,” pungkasnya. (*)

0 Komentar