Cara Mengganti Background Zoom di Hp Oppo

cara menganti background hp oppo
cara menganti background hp oppo
0 Komentar

sumedangekspres- Zoom adalah Sebuah layanan konferensi video berbasiskan cloud computing. Aplikasi tersebut dapat digunakan dalam berbagai perangkat seluler, desktop, hingga telepon dan sistem ruang. Pada umumnya, para pengguna menggunakan aplikasi ini untuk melakukan meeting hingga konferensi video dan audio. Aplikasi ini banyak digunakan untuk berkomunikasi sampai puluhan orang bahkan ratusan. Tak heran aplikasi ini menjadi salah satu aplikasi paforit sebagian besar orang.

Berbagai fitur menarik pun tersedia, salah satunya background Zoom. Background Zoom yang menarik diinginkan agar tampilan setika melakukan Zoom Meet lebih nyaman dan menarik.

Berikut ini adalah cara yang bisa dicoba:

  1. Login ke aplikasi Zoom dulu.
  2. Jika kamu sedang mengikuti rapat, klik ‘More’ di pojok kanan bawah.
  3. Jika pengguna Android, maka ada dapat mengklik ‘Virtual Background’. Jika kamu pengguna iOS, maka dapat mengklik ‘Background and Filters’.
  4. Selanjutnya, kamu dapat mengklik ‘Close’ dan kembali ke rapat.
  5. Saat mengganti background Zoom, sering terjadi beberapa permasalahan. Contohnya, pemisahan objek dan background yang tidak maksimal.

Untuk mengatasi permasalahan tersebut, maka dapat melakukan langkah-langkah berikut ini:

Baca Juga:Cara Mudah Nonaktifkan Talkback VivoNonakifkan Whatsapp di Hp Vivo Tanpa Mematikan Data

  1. Jika kamu tidak menemukan tab ‘Virtual Background’ di settings atau pengaturan Zoom, maka tutup aplikasi dan masuk kembali ke akun Zoom anda.
  2. Gunakan green screen, kamera webcam dengan kualitas baik, dan cek atau perhatikan pencahayaan.
  3. Ada baiknya tidak mengenakan pakaian atau atribut berwarna hijau agar tidak bocor dan terlihat berlubang.

Cara Mengganti Background Zoom Di HP Oppo ganti Latar Belakang Zoom

Biasanya untuk setiap merk ponsel pintar selalu memberikan penawaran, seperti ‘Ganti Latar Belakang Zoom’.

  1. Cara yang pertama yaitu langsung dan segera Login ke Akun Zoom pada ponsel.
  2. Setelah berhasil memasukinya lalu masuk ke bagian ‘Video Call Group’ barulah klik ‘More’ adapun letaknya terdapat di Pojokkan kanan bagian bawah.
  3. Lanjutkan dengan menekan ‘Virtual Background’
  4. Selang beberapa menit setelahnya akan muncul keluar berupa ‘Pilihan-pilihan Background yang Tersedia’.
  5. Bisa juga kamu menambahkan Background tersebut dengan cara tekan tanda ‘+’ ambil saja yang telah tersedia banyak di gallery secara bebas.
  6. Setelah di klik salah satu gambarnya maka kini sudah berubah bisa menjadi ‘Background Apk Zoom’.
  7. Dan yang terakhir yaitu dengan menekan ‘Close’ supaya bisa segera melanjutkan kegiatan yang sedang berlangsung.
0 Komentar