Sosok ini memiliki kemampuan yang sangat hebat. Sudah tahu belum? Kalau belum tahu kami akan memberi tahunya. Jadi, sosok MODOK ini memiliki kemampuan untuk mengontrol semua teknologi hanya dengan pikirannya saja. Bukan kah sangat keren dan menakjubkan ya sosok yang satu ini.
2. Film Dipegang Oleh Sutradara Dan Penulis Hebat
Di satu film pastinya akan sangat keren kalau memiliki sutradara yang sangat handal di dalam bidangnya. Selain sutradara tentunya penulis dari ceritanya juga harus yang hebat agar menjadi satu kesatuan yang keren. Nah, untuk itu di film yang keren ini pastinya ada sutradara dan juga penulis yang hebat.
Sutradara dari film Ant Man Quantumania ini adalah Peyton Reed yang mana ia juga memegang film Ant Man yang pertama. Maka dari itu, jangan heran kalau film Ant Man ini selalu keren dan menjadi hal yang ditunggu.
Baca Juga:Nonton Bola Hari Ini Gratis, Download Yacine TV Live Streaming FootballTop Up Higgs Domino 1B 50K? Simak Cara Top Up dan Daftar Harga Top Up Higgs Domino Paling Murah Disini
Selain itu, penulis dari film Ant Man ini adalah Jeff Loveness. Hal yang paling membuat menarik adalah penulis naskah film Ant Man kali ini akan menulis juga naskah film yang nyambung dengan cerita ini, yaitu Avengers: The Kang Dynasty pada tahun 2025 mendatang. Bagaimana pastinya semakin membuat tidak sabar kan.
3. Proses Syuting Film Dilakukan Di Dua Tempat Berbeda
Selain hal-hal menarik yang ada di atas, penonton film Ant Man juga harus mengetahui kalau proses syuting film ini dilakukan di dua tempat yang berbeda. Ingin tahu kan pastinya tentang informasi yang satu ini? Film Ant Man Quantumania ini memang sudah diumumkan di tahun 2019 lalu.
Nah, proses syuting untuk film ini baru terlaksana di tahun 2021 tepatnya pada bulan Februari. Lokasi syuting film ini juga ada di dua tempat yang berbeda seperti yang sudah kami sampaikan di atas. Lokasi syuting yang pertama di Turki dan yang kedua di San Fransisco.