Perlu Diketahui, Agresi Relasional Adalah Bentuk Intimidasi yang Berbahaya

Agresi relasional, merek perilaku yang dengan sengaja merusak atau berpotensi merusak hubungan.
Agresi relasional, merek perilaku yang dengan sengaja merusak atau berpotensi merusak hubungan. Sumber : Pexels
0 Komentar

Agresi relasional merupakan pengalaman yang membingungkan dan menyakitkan bagi setiap orang. Tetapi, ada beberapa hal yang dapat Anda lakukan untuk membantu seseorang menghadapi agresi relasional.

Selalu pastikan, Anda meluangkan waktu untuk mendengarkan cerita mereka. Jadilah penyemangat, sabar, dan empati. Ingatkan mereka bahwa apa yang terjadi bukanlah kesalahan mereka. Diskusikan fakta bahwa, meskipun mereka tidak dapat mengontrol apa yang dilakukan atau dikatakan orang lain, mereka dapat mengontrol tanggapan mereka sendiri.

Pertimbangkan konseling untuk membantu mereka mengungkapkan perasaan mereka, dan mempelajari keterampilan penyelesaian masalah yang sehat.***

0 Komentar