Setelah langkah-langkah di atas dilakukan, selanjutnya adalah mulai menulis puisi dengan cara menaruh semua imajinasi dan perasaan yang ada dalam diri kita. Dalam proses penulisan ini, harus juga memperhatikan kaidah-kaidah yang ada dalam puisi.
- Melakukan revisi
Tahap revisi ini dilakukan dengan cara melihat kembali pemilihan kata atau isi yang telah ditulis pada puisi. Banyak dari kita yang mungkin keliru terhadap pemilihan kata-kata pada puisi, dan kita harus merevisinya guna memperindah puisi kita.
Demikian cara membuat puisi dengan baik dan benar, semoga bermanfaat…