Prospek Jurusan Kedokteran, Bukan Hanya Jadi Dokter Lho!

Prospek Jurusan Kedokteran, Bukan Hanya Jadi Dokter Lho!
Prospek Jurusan Kedokteran, Bukan Hanya Jadi Dokter Lho! (Istimewa/BioFar.Id)
0 Komentar

Nah, ahli diet berarti seorang pakar nutrisi yang berkompetensi melakukan perencanaan dengan memberikan informasi tentang gizi, rekomendasi makanan dan pola hidup sehat.

5. Bekerja di industri farmasi
Lulusan Kedokteran juga mempunyai peluang dan prospek kerja yang bagus di industri farmasi.

Tugas dokter yang dapat diaplikasikan dalam industri farmasi adalah melakukan riset mengenai penyakit dan pengobatannya serta yang tak kalah penting adalah mempromosikan produk dari pabrik farmasi tersebut.

Baca Juga:Deretan Perguruan Tinggi Terbaik Jurusan Kedokteran, Wajib Tahu!Kenali Jurusan Kedokteran, Persyaratan Jadi Dokter

Seorang Dokter juga harus ikut promosi karena promosi dari seorang dokter pasti lebih dipercaya konsumen dan masyarakat luas.

Mengingat Dokter memang mempunyai ilmu dan basicnya mengenai penyakit dan obat tersebut.

6. Bekerja di instansi
Salah satu jenis pekerjaan lainnya yang bisa dijalani adalah menjadi bagian struktural di sebuah instansi. Beberapa contoh instansi yang dimaksud seperti rumah sakit, program BPJS, maupun Dinas Kesehatan.

Biasanya, mereka yang memilih untuk mengambil jalur ini diharuskan untuk memiliki gelar magister dalam administrasi rumah sakit, atau juga dikenal dengan singkatan MARS, setelah menyelesaikan jenjang S1 Ilmu Kedokteran.

Nah itulah prospek kerja jurusan kedokteran yaa!

0 Komentar