Manfaat Membakar Dupa di Rumah

Manfaat Membakar Dupa di Rumah
Manfaat Membakar Dupa di Rumah
0 Komentar

7. Menyeimbangkan Elemen

Dalam banyak tradisi seperti ayurveda dan pengobatan tradisional Tiongkok, unsur-unsur alami perlu diseimbangkan. Nah, dupa sebagai elemen api di samping elemen lain seperti air, tanah, kayu mampu membantu menyeimbangkan elemen di rumah.

8. Mengusir Nyamuk dan Serangga

Manfaat bakar dupa di rumah adalah mengusir nyamuk atau serangga. Melansir utamaspice.com, nyamuk dan serangga sensitif terhadap aroma tertentu yang ada di beberapa aroma dupa.

9. Melawan Gejala Depresi

Berbagai penelitian termasuk penelitian pada 2017 membuktikan bahwa minyak atsiri pada dupa dapat melawan gejala depresi. Gejala-gejala ini termasuk kelelahan, perasaan sedih, gelisah, gangguan tidur, kehilangan nafsu makan, sakit kepala, dan nyeri fisik lain. Membakar dupa di rumah membantu melawan dan menstabilkan suasana hati serta meringankan gejala depresi lainnya.

Itu tadi Manfaat Membakar Dupa di Rumah, semoga bermanfaat

0 Komentar