Hobi Gambar? Jurusan Ini Cocok Untuk Kamu

Hobi Gambar? Jurusan Ini Cocok Untuk Kamu
Hobi Gambar? Jurusan Ini Cocok Untuk Kamu (istimewa/universityofsiliconvalley)
0 Komentar

Adapun mata kuliah yang bakal kamu temui adalah Rupa Dasar 2D, Rupa Dasar 3D, Studio Seni Rupa, Media Seni, Estetika, Kritik Seni Rupa, Sosiologi Seni, Tinjauan Seni Rupa, Sejarah Seni Rupa Indonesia, Sejarah Seni Rupa Modern, Seni dan Ruang Publik, Seni Eksperimental, dan sebagainya.

6. Jurusan Desain Interior
Cara kerja desain interior sedikit mirip dengan jurusan arsitektur namun berbeda. Kalau arsitektur disuruh membuat rancangan desain bangunan, desain interior harus merancang interior yang ada di dalam bangunan tersebut.

Rancangan tersebut bertujuan memaksimalkan ruangan agar penghuni betah denngan memanfaatkan unsur estitika dan dapat meningkatkan psikologi ruang interior.

Baca Juga:Rekomendasi Nonton Film Netflix “Kill Boksoon” Penuh Adegan MenegangkanAlasan kamu Wajib Nonton Drakor “Jaseon Attorney:A Morality” Sajikan Plot Menyegarkan

7. Jurusan Desain Produk
Disini kamu akan mempelajari bagaimana cara merencanakan dan merancang produk yang dapat memenuhi kebutuhan manusia. Jurusan ini juga dikenal dengan istilah Industrial Design. Nantinya kamu akan dibekali pengetahuan mengenai proses pembelajaran penting, yaitu seni rupa baik dua atau tiga dimensi, rekayasa produk, ergonomi dan gaya hidup konsumen, dan proses desain.

Gak soal estetika aja, dalam desain produk kamu dituntut untuk terus berinovasi dan kreatif pada nilai kegunaan sebuah produk sehingga dapat menyelesaikan permasalahan manusia.Tentunya membuat rancangan desain produk membutuhkan keahlian gambar dong. Nantinya rancangan yang kamu buat bisa kamu pasarkan lho.

Adapun kampus yang memiliki jurusan ini yaitu Institut Seni Indonesia Yogyakarta, Institut Teknologi Sepuluh November, Institut Teknologi Bandung, dan lainnya.

Nah, itulah beberapa jurusan yang cocok untuk kamu yang hobi gambar. Semoga bermanfaat ya!

0 Komentar