Takut Informasi Pribadimu Disalahgunakan Pinjol? Ini Cara Hapus Data Pribadi Dari Pinjol

Takut Informasi Pribadimu Disalahgunakan Pinjol? Ini Cara Hapus Data Pribadi Dari Pinjol
Takut Informasi Pribadimu Disalahgunakan Pinjol? Ini Cara Hapus Data Pribadi Dari Pinjol
0 Komentar

 

2. Cara Hapus Data KTP di Pinjaman Online APK

Langkah kedua untuk menjamin bahwa informasi pribadimu benar-benar hilang tanpa jejak adalah dengan menghapus data dari aplikasi. Metode ini juga berfungsi sebagai cara menghentikan pinjol sebar data pribadi, geng. Untuk melakukannya, ikuti panduan Jaka berikut ini:

  1. Buka menu Pengaturan pada ponsel.
  2. Pilih opsi Pengaturan Aplikasi.
  3. Cari aplikasi pinjol dan pilih opsi Hapus Data dan Cache.
  4. Selesai.

3. Cara Menghapus Aplikasi Pinjol Dari HP

4. Melaporkan Pinjol Ilegal ke OJK Atau Polisi

Sudah melunasi tagihan pinjol dan merasa mengajukan penghapusan data namun masih terus-terusan diteror pihak pinjol? Tenang, kamu bisa langsung melaporkannya ke pihak berwenang, geng.

Baca Juga:Pengguna KB di Jawa Barat Baru 57 Persen, TFR Diklaim TerkendaliKomik Dewasa, Download Madloki Full Apk Gratis!

Jika kamu merasa dirugikan oleh pinjol ilegal, laporkan segera ke OJK atau polisi agar pinjol tersebut ditindak sesuai hukum dan tidak meresahkan masyarakat lagi.

Kamu bisa melaporkan melalui email OJK ([email protected]), menghubungi kontak resminya (157), atau mengunjungi situs resminya (ojk.go.id).

Dengan mengetahui cara hapus data pribadi dari pinjol tadi, kamu bisa menyelamatkan diri dari jeratan pinjol ilegal. Namun untuk selanjutnya, kami sarankan untuk berhati-hati saat memilih layanan kredit online. Pastikan layanan yang dipilih legal dan terdaftar OJK.

Demikian pembahasan mengenai cara hapus data pribadi dari Pinjol.***

0 Komentar