Resep Pisang Ijo Segar Dan Lembut

Resep Pisang Ijo Segar Dan Lembut
Resep Pisang Ijo Segar Dan Lembut (benazir fathia)
0 Komentar

7.Membuat Saus Santan : Masukan Semua Bahan Saus Santan Kedalam Panci,Lalu Masak Dengan Api Sedang Hingga Mendidih.Angkat Dinginkan.
8.Jika Semua Bahan Sudah Dingin,Siap Untuk Penyajian.Potong Pisang Ijo Sesuai Selera.Siapkan Mangkuk Saji,Tuang Es Batu/Es Serut Secukupnya.
9.Lalu Beri Bubur Sumsum secukupnya,Tata Pisang Ijo diatas Bubur Sumsum.Tambahkan Saus Santan Diatas Es.
10.Kemudian Beri Sirup Cocopandan/DHT secukupnya dan Susu Kental Manis Secukupnya.Es Pisang Ijo Siap Dinikmati.

Bagaimana? mudah sekali bukan membuat Resep Pisang Ijo Segar ini, kalo tidak percaya buktikan saja sendiri!

(PKL/SILVIA SEPTIANTI)

0 Komentar