Bahannya Seringan Kapas, Kelebihan dan Kekurangan Teknologi Geofoam di Jalan Tol Cisumdawu

Kelebihan dan Kekurangan Teknologi Geofoam di Jalan Tol Cisumdawu
Kelebihan dan Kekurangan Teknologi Geofoam di Jalan Tol Cisumdawu (Dok. Kementerian PUPR)
0 Komentar

Setelah itu setiap balok geofoam saling dikaitkan dengan menggunakan alat tertentu. Cara serupa pada pemasangan lapisan kedua.

“Kalau diperlukan geofoam bisa dipotong untuk mengikuti profil geometri badan jalannya,” kata Adrin sambil menambahkan, “Sisi samping dari geofoam akan ditutup, biasanya dengan membuat dinding dari beton pracetak.”

Demikian pembahasan tentang teknologi Geofoam yang digunakan pada pembangunan Jalan Tol Cisumdawu.***

0 Komentar