Sementara menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), dirgahayu artinya berumur panjang. Ungkapan ini biasa ditujukan kepada negara atau organisasi yang sedang memperingati hari jadinya. Kemudian, menurut Kamus Umum Bahasa Indonesia yang disusun oleh W.J.S. Poerwadarminta, dirgahayu merupakan istilah yang berasal dari sastra lama. Jika diterjemahkan, dirgahayu artinya ā(mudah-mudahan) berumur panjang, hidup.ā
Nah, itulah cara penulisan dan artikata dirgahayu menurut kamus KBBi, semoga bermanfaat ya terimakasih!
(PKL Mutiara Julianti)