Jika pengguna memang suka berkeja di bidang konten creator, penulis artikel dan bidang lainnya yang tersedia di situs tersebut. Maka sosiago bisa jadi pilihan terbaik, harga bisa kita atur sesuai yang di butuhkan.
Mengenai penghasilan dan harga jasa, tergantung seberapa kita patok dan hasil kerja yang kita hasilkan. Semakin bagus dan kreatif, jelas kita akan menjadi salah satu incaran dari para klien, walaupun mematok harga tinggi juga.
9. Twitch
Untuk saat ini para pengguna yang selalu aktif di internet, jelas pernah atau sering mendengar Twitch. Menjadi salah satu platform untuk para konten creator, yang suka menayangkan acara live dengan konten original mereka.
Baca Juga:Pasti Cuan Nih Bos! Ini 18 Website Penghasil Uang Paling MenguntungkanAplikasi Game Penghasil Uang Pilihan yang Mudah Dimainkan dan Mudah Mendapatkan Keuntungan
Hampir sama fungsinya seperti youtube live, namun jika di youtube saat pengguna melakukan live dan dapatkan subscribe, pengguna hanya dapatkan langganan saja. Berbeda dengan twitch, karena bersihat berbayar saat kita ingin nonton.
Bahkan jika kita membuat akun di sana, dan menjadi seorang konten creator misal gaming. Jika ada pengguna lain yang suka, dan lakukan subscribe maka pengguna tersebut membayar langganan kepada anda.
Belum dari donasi yang sering muncul di situs ini, kebanyakan memang daerah negara luar, untuk di Indonesia memang tidak banyak.
10. RajaBacklink.com
Berikutnya di sini ada RajaBacklink.com menjadi salah satu situs langganan blogger jadi situs penghasilan. Dengan situs satu ini, membuat para penulis artikel bisa mendapatkan backlink yang berkualitas.
Jelas situs ini sangat membantu satu sama lain, bisa membantu para blogger untuk dapatkan backlink berkualitas, dan banyak di cari juga. Selain itu membantu para penulis backlink yang aktif dalam situs tersebut.
Bagi yang tertarik bisa akses rajabacklink.com dan anda bisa mendapatkan informasi lebih lanjut melalui situs tersebut.
11. Transcribe.me – Situs Penghasil Uang
Cara kerja dari situs satu ini adalah, dengan lakukan transkripsi dari sebuah video ataupun audio. Penggunanya akan dapatkan penghasilan sekitar 15 dolar, dalam setiap satu jam proses transkripsi audio tersebut.
Baca Juga:16 Aplikasi Penghasil Saldo Dana dan Uang Real Tercepat & Terbaik 2023Kamu Karyawan Tapi Pengin Usaha? Ini 10 Bisnis Sampingan yang Cocok untuk Karyawan dengan Modal Kecil
Pada tahapoan awal, sebelum dapatkan proyek transkripsi aka nada tes juga, yang dilakukan terlebih dulu. Tes tersebut di lakukan untuk uji supaya pengguna situs tersebut tidak sembarangan lakukan transkripsi.