Pj. Bupati juga mengatakan yang akan memenangkan kompetisi masa depan adalah anak-anak yang literat.
Ia menyebutkan, kalau anak didik itu harus menjadi pemimpin di daerahnya, demikian juga di tingkat Jawa Barat dan Nasional, karena hari ini pemimpin tidak dilahirkan, tapi pemimpin hari ini dicetak.
Menurutnya, untuk mempersiapkan pemimpin masa depan perlu ada sinergi antara formal, informal dan non formal.
Baca Juga:BPBD Berikan Bantuan Kepada Korban Longsor di Desa Sukasirnarasa Rancakalong SumedangDaftar Negara Paling Dermawan di Dunia, Cek Indonesia Nomor Berapa?
Para guru, pemerintah, dan masyarakat bahu membahu untuk mencetak anak-anak kita untuk menjadi pemimpin masa depan, sambung Herman.