17 Game Offline PC Ringan Terbaik 2025, Seru Dimainkan Tanpa Koneksi!

17 Game Offline PC Ringan Terbaik 2025, Seru Dimainkan Tanpa Koneksi!
17 Game Offline PC Ringan Terbaik 2025, Seru Dimainkan Tanpa Koneksi! (ist)
0 Komentar

sumedangekspres – Mencari game offline PC ringan terbaik di tahun 2025 bisa jadi tantangan tersendiri, apalagi jika kamu ingin pengalaman seru tanpa koneksi internet.

Tenang, berikut ini daftar game pilihan dengan berbagai genre, dari aksi hingga simulasi, yang cocok untuk berbagai spesifikasi komputer. Urutannya diacak supaya kamu bisa temukan kejutan seru di tiap paragrafnya!

1. Stardew Valley

Si kecil cabe rawit ini cocok banget buat kamu yang suka game santai dan ringan. Di Stardew Valley, kamu akan bertani, beternak, memancing, bahkan menjalin hubungan dengan penduduk desa. Game ini cocok banget dimainkan di laptop kentang dengan spesifikasi rendah.

Baca Juga:Polres Sumedang Gelar Lomba Esai Bertema Kekerasan Perempuan dan Anak, 20 Finalis Melaju ke Tahap AkhirLink Video Lisa Mariana 4 Menit 28 Detik Viral di Media Sosial, Simak Faktanya

  • OS: Windows Vista
  • RAM: 2 GB
  • Grafis: 256 MB
  • Storage: 500 MB
  • Harga: Rp115.999,-

2. Resident Evil Village

Kamu pecinta horor? Resident Evil Village menghadirkan suasana menegangkan, grafis keren, dan plot misterius. Bermain sebagai Ethan Winters, kamu harus menyelamatkan putrimu dari makhluk mengerikan dan teka-teki mengintai.

  • OS: Windows 10 64-bit
  • RAM: 8 GB
  • Grafis: GTX 1050 Ti / RX 560
  • Storage: 70 GB
  • Harga: Rp553.999,-

3. Red Dead Redemption 2

Game aksi petualangan epik berlatar Wild West ini bikin kamu serasa koboi sejati. Sebagai Arthur Morgan, kamu akan berburu, merampok, dan bertahan dari kejaran aparat hukum. Meski berat, game ini masih bisa dimainkan di PC dengan spesifikasi menengah.

  • OS: Windows 10 64-bit
  • RAM: 8 GB
  • Grafis: GTX 770 / R9 280
  • Storage: 150 GB
  • Harga: Rp730.537,-

4. Resident Evil 2 Remake

Kembalinya game legendaris tahun 90-an dalam tampilan modern. Resident Evil 2 Remake menyuguhkan pengalaman third-person survival horor yang intens, lengkap dengan zombie, puzzle, dan visual memukau.

  • OS: Windows 7 – 10 64-bit
  • RAM: 8 GB
  • Grafis: GTX 1060 / RX 480
  • Storage: 55 GB
  • Harga: Rp319.999,-

5. Grand Theft Auto V (GTA V)

Baca Juga:Kumpulan Quotes Drakor When Life Gives You Tangerines Paling Bikin NangisIdentitas Mayat yang Mengapung di Sungai Cipeles Sumedang Akhirnya Terungkap

Klasik yang nggak pernah mati! GTA V hadir dengan open-world yang luas dan banyak aktivitas, dari jadi kriminal sampai bisnis properti. Tak heran game ini masih jadi favorit di 2025.

  • OS: Windows 10 64-bit
  • RAM: 8 GB
  • Grafis: GTX 660 / HD7870
  • Storage: 120 GB
  • Harga: Rp399.000 – Rp700.000

6. Elden Ring

Mau tantangan yang serius? Elden Ring menyuguhkan dunia gelap nan megah dengan pertarungan brutal khas Souls series. Cerita dan dunia dikembangkan bareng George R. R. Martin – jaminan kualitas tinggi!

0 Komentar