Mengenal Arti dan Cara Kerja Streaks TikTok, Tren Simbol Kedekatan yang Lagi Viral

Mengenal Arti dan Cara Kerja Streaks TikTok, Tren Simbol Kedekatan yang Lagi Viral
Mengenal Arti dan Cara Kerja Streaks TikTok, Tren Simbol Kedekatan yang Lagi Viral (Screenshoot TikTok)
0 Komentar

Jika Anda ingin streak bertahan lama, buat pesan sederhana seperti “halo dulu”, kirim stiker, atau emoji setiap hari.

Pesannya tidak harus panjang, yang penting ada aktivitas pertukaran pesan dalam 24 jam.

Tips Agar Streak Tidak Terputus

  • Aktif berkirim pesan di waktu yang sama setiap hari.
  • Pasang pengingat harian agar tidak lupa.
  • Segera kirim pesan ketika ada notifikasi “streak hampir berakhir”.
  • Jaga komunikasi yang sopan dan menyenangkan agar interaksi tidak terasa terpaksa

Demikian pembahasan mengenai Mengenal Arti dan Cara Kerja Streaks TikTok, Tren Simbol Kedekatan yang Lagi Viral.***

0 Komentar