“Kemudian juga ada pshyco motorik. Yaitu yang berkaitan dengan keterampilan dasar sekarang pendidikan di SD yang menjadi pondasi untuk melanjutkan ke jenjang pendidikan berikutnya. Kalau kita salah meletakan dasar di SD, maka juga dalam penjas akan bermasalah untuk ditingkat berikutnya,” jelasnya.
Oleh sebab itu, Ayi mengungkapkan, sasaran pembelajaran pshyco motorik dalam bidang ketetampilan dasar menjadi hal yang harus segera dibenahi. (ahm)