Jabar Juara Terwujud Melalui Gebyar Desa

Jabar Juara Terwujud Melalui Gebyar Desa
Jabar Juara Terwujud Melalui Gebyar Desa
0 Komentar

“Kalau Bumdes berdaya bisa memberikan ekonomi sehingga bisa menciptakan lapangan pekerjaan,” ucap Dony

Pada gelaran tersebut, Desa Citali bisa mempatenkan Gembrong Liwet melalui HKI (Hak Kekayaan Intelektual), yang saat ini sudah dimiliki oleh Desa Citali.

Tak hanya para pejabat daerah, tokoh masyarakat H Umuh Muchtar ikut hadir dalam acara Gembrong Liwet tersebut. Menurut mantan manager Persib ini, Gembrong Liwet bisa merekatkan kekeluargaan dalam bermasyarakat.

Baca Juga:Ratusan Warga Santap Liwet Sepanjang 100 Meter pada Even Gebyar Desa 2022DUKUNG PERCEPATAN PEMULIHAN SEKTOR PARIWISATA NASIONAL, GARUDA INDONESIA ONLINE TRAVEL FAIR (GOTF) 2022 HADIRKAN PENAWARAN DISKON TIKET HINGGA 70 PERSEN

“Jadi rasa persaudaraan warga Sumedang disini sangat terasa sekali. Ini juga mempertahankan tradisi tradisi jangan sampai hilang apalagi dilupakan,” singkat Umuh. (kga)

0 Komentar