sumedangekspres – Selama bulan Ramadhan ini, jangan lupa baca ‘subhanal malikil quddus’ itu adalah bacaan dzikir setelah shalat witir.
Selama bulan puasa ini, jangan lupa baca do’a dan dzikir setelah shalat witri ‘subhanal malikil quddus’.
Arti dari ‘subhanal malikil quddus’ dan susunan bacaan dzikir dan doa setelah shalat wotir akan ada disini
Baca Juga:Doa Setelah Selesai BersedekahDoa Ketika Keluar Kamar Mandi
Ibadah sunnah di malam harinpara bulan Ramadhan yang dilakukan umat Islam adalah shalat tarawih dan shalat witir.
Disebutkan usai shalat tarawih dan shalat witir, dilanjutnya dengan membaca berbagai doa dan dzikir, termasuk ‘subhanal malikil quddus.’
Inilah do’a dan dzikir setelah shalat witir.
سُبْحَانَ الْمَلِكِ الْقُدُّوْسِ ﴿ 3 ﴾ سُبُّوحٌ قُدُّوسٌ رَبُّنَا وَرَبُّ الْمَلاَئِكَةِ وَالرُّوحِ
subhanal malikil quddus (3x)
Artinya:
“Maha suci Tuhan Yang Merajai lagi Maha Suci (3x) Maha Suci lagi Quddus Tuhan Kami, Tuhan para Malaikat, dan Malaikat jibril.”
أَشْهَدُ أَنْ لآَ إِلَهَ إِلاَّ اللهْ أَسْتَغْفِرُ اللهَ
Artinya:
“Aku bersaksi bahwa tiada Tuhan yang disembah melainkan Allah. Aku memohon ampun kepada-Nya.” (cr21)