Kandidat Apdesi Sumedang Desak Panitia Segera Lakukan Muscab

Kandidat Apdesi Sumedang Desak Panitia Segera Lakukan Muscab
Kepala Desa Haurkuning Mumuh (kanan) didampingi Ketua DPC Apdesi Kabupaten Sumedang, Andre Andre Y Mochtar SE MM (kiri) membacakan surat pernyataan bersama, terkait Pelaksanaan Muscab DPC Apdesi ke lll yang terkesan dimundur-mundurkan, kemarin (ASEP NURDIN/SUMEKS)
0 Komentar

 

“Intinya, saya minta janganlah ada kepentingan apapun dalam pelaksanaan Muscab ini. Semuanya persyaratan sudah lengkap, jadi tunggu apalagi,” ujar Andre.

Hasil koordinasi terakhir, tambah Andre, telah mendapatkan kesepakatan jika pelaksanaan Muscab Apdesi akan dilaksanakan 8 Juni 2022. Dan itu juga telah disanggupi oleh para ketua DPK Apdesi Kabupaten Sumedang.

Dikatahui kelima kandidat yang bakal bertarung memperebutkan Ketua DPC Apdesi Kabupaten Sumedang itu yakni, Dedeng Saefurohman Kepala Desa Cilayung,  Jatinangor, Welly Sonjaya Kepala Desa Serang, Cimalaka, Deden Darmawan Sugara Kepala Desa Cipamekar, Conggeang, Suhenda Kepala Desa Cilengkrang,  Wado serta Mumuh Kepala Desa Haurkuning, Paseh. (red)

0 Komentar