9 Minuman Anak Yang Bisa Membuat Tubuh Menjadi Sehat

9 Minuman Anak Yang Bisa Membuat Tubuh Menjadi Sehat
0 Komentar

Meskipun demikian, selalu perhatikan kandungan bahannya jika Anda ingin membeli minuman sehat untuk anak ini.

7. Teh herbal

Tahukah Anda kalau ada beberapa jenis teh herbal yang aman dan menyehatkan untuk anak? Jenis teh yang dimaksud adalah teh serai, mint, chamomile, dan rooibos.

Beragam jenis teh dapat dijadikan alternatif yang lebih baik ketimbang minuman dengan pemanis, karena bebas dari kafein dan rasanya bisa diterima anak-anak.

Baca Juga:Rajin Pakai BRImo, Nasabah BRI Ini Dapat Hadiah Mobil Listrik PremiumKunci Gitar Lagu Angel Baby – Troye Sivan: My Angel, Angel Baby Angel, You’re My Angel

Selain itu, minuman sehat untuk anak ini mengandung berbagai nutrisi penting, beberapa di antaranya bahkan dapat membantu saat anak sakit atau merasa cemas.

Sebagai contoh, teh chamomile telah digunakan sejak dahulu sebagai obat alami dari berbagai masalah pencernaan, seperti mual, diare, gas, dan gangguan pencernaan, baik pada anak-anak maupun orang dewasa.

Meskipun dinilai aman, sebaiknya Anda berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter sebelum memberikan minuman bernutrisi ini.

8. Kombucha

Kombucha adalah salah satu minuman sehat kemasan yang dapat Anda beli di swalayan.

Minuman fermentasi ini mengandung probiotik yang dipercaya dapat merangsang produksi bakteria baik di dalam usus.

Bakteri baik ini dianggap bermanfaat untuk sistem pencernaan dan berpotensi membantu tubuh menyerap vitamin serta mineral.

Meski begitu, pilihlah kombucha yang sudah dipasteurisasi. Selain itu, ada baiknya Anda menunggu sampai anak berusia 4 tahun sebelum memberikan kombucha.

Baca Juga:Kunci Gitar Wish You Were Here – Neck Deep: If A Picture is All That I HaveKunci Gitar Until I Found You – Stephen Sanchez: I Would Never Fall in Love Again

Jangan lupa untuk memilih kombucha dengan kadar gula yang rendah untuk menurunkan risiko gigi berlubang, obesitas, diabetes, dan penyakit jantung di masa depan.

9. Yogurt

Yogurt adalah minuman yang sehat dan baik untuk anak-anak. Minuman fermentasi ini juga memiliki rasa yang disukai sebagian besar anak.

Sama seperti kombucha, minuman yang menyehatkan ini mengandung probiotik yang bisa meningkatkan produksi bakteri baik sehingga kesehatan sistem pencernaannya terjaga.

Untuk menambah cita rasanya, Anda bisa menambahkan buah-buahan sebagai topping, contohnya stroberi atau pisang. (Pkl2/Nina)

Sumber: www.sehatq.com

0 Komentar