sumedangekspres – Sunda adalah salah satu suku dan juga bahasa yang ada di negara tercinta kita yaitu Indonesia. Berikut ini Rekomendasi Lagu Sunda Yang Bisa Menjadi Teman Kerjamu Saat Dikantor, Simak Artikelnya!
Suku sunda ini terkenal dengan bahasanya yang enak didengar. Karena bahasa sunda ini biasanya halus dan juga lembut, bahkan tatakrama yang diajarkan oleh para orang tua orang tua yang ada di suku sunda ini sangat baik kepada anak cucunya.
Meskipun memang terkadang ada beberapa anak yang mungkin susah untuk diajari tetapi dengan sikap dan juga sifat orang tua yang sabar akhirnya bisa melahirkan anak yang berkualitas bagus serta menjadi generasi yang hebat.
Baca Juga:Resep Sop Daging Sapi Rumahan Sederhana, Harga Bahan Terjangkau?Berwisata ke Pulau Bali Tidak Lengkap Kalau Gak Cobain Makanan Khas Bali
Berikut ini adalah lagu terbaik sepanjang masa yang menggunakan lirik dalam bahasa sunda.
1. Tokecang
Diposisi pertama ada Tokecang, lagu yang diciptakan oleh R.C. Hardjosubroto. Lagu ini juga memiliki beberapa pesan moral yag terkandung didalamnya seperti diantaranya tidak boleh serakah, tidak boleh mementingkan diri sendiri dan kita harus peduli terhadap sesama.
2. Manuk Dadali
Selanjutnya ada Manuk Dadali, lagu ini diciptakan oleh Sambas Mangundikarta lagu ini memiliki sebuah makna yakni burung garuda yang memiliki keperkasaan sebagai simbol kebesaran burung garuda tersebut.
3. Mojang Priangan
Selanjutnya ada Mojang Priangan, lagu ini diciptakan oleh Nano S. Yang menceritakan tentang kecantikan dan keluesan gadis sunda yang banyak dikagumi oleh orang banyak atau orang orang sekitarnya.
Nah itulah informasi Rekomendasi Lagu Sunda Yang Bisa Menjadi Teman Kerjamu Saat Dikantor, Simak Artikelnya!