sumedangekspres – Setiap daerah pasti memiliki kuliner khasnya masing masing. Berikut Resep Nasi Bebek Khas Madura, Makanan Khas, Kuliner Khas, Wisata Kuliner.
Seperti halnya pulau madura, meskipun secara administrasi termasuk kedalam provinsi Jawa Timur, pulau madura merupakan daerah yang terpisah dari pulau Jawa. Tetapi pulau madura dan pulau jawa dapat akses darat dari jembatan suramadu atau surabaya madura.
Tidak banyak yang diketahui tentang pulau madura ini, sebenarnya di pulau ini tersimpan beberapa tempat yang sangat indah. Bahkan beberapa tempat wisata nya sangat direkomendasikan oleh wisatawan yang sudah pernah berkunjung ketempat tersebut.
Baca Juga:Rekomendasi Masakan Dari Kecap Yang Lezat dan Bergizi, Ayam Bakar Kecap, Bebek Bakar Kecap dan Ikan Bakar Kecap!Link Streaming Ant Man and the Wasp: Quantumania Legal, Streaming Tanpa Iklan Dengan Kualitas Full HD!
Kali ini admin akan membahas wisata kuliner yang ada di pulau madura, penasaran kuliner apasih yang terkenal dari pulau ini? Simak artikel ini sampai selesai ya!
Resep Nasi Bebek Madura
Bahan bahan :
- 1 ekor (700 g) bebek
- 2 sdm air jeruk nipis
- 350 ml minyak goreng
- 12 lembar daun jeruk
- 2 batang serai, iris tipis
- 1 sdm gula merah
- 1 sdt asam jawa
- 3 sdt garam
- 3 sdm Kecap Manis Pedas
- 2 buah tomat, potong kasar
- 1 L air
Resep bumbu halus :
20 butir cabai rawit merah
14 butir bawang merah
7 siung bawang putih
6 butir kemiri
7 cm kunyit
2 buah cabai merah keriting
2 cm kencur
Nah itulah Resep Nasi Bebek Khas Madura, Makanan Khas, Kuliner Khas, Wisata Kuliner.