Cara Mudah Menghilangkan Iklan di HP Realme Dengan Cepat 2023

Cara Mudah Menghilangkan Iklan di HP Realme Dengan Cepat 2023
Cara Mudah Menghilangkan Iklan di HP Realme Dengan Cepat 2023
0 Komentar

Iklan tersebut biasanya muncul di Manager Telepon bawaan dan Keamanan setelah pemeriksaan pemasangan aplikasi baru telah selesai. Nah, untuk menghilangkan iklan rekomendasi tersebut, Anda bisa mengikuti langkah-langkah yang telah dirangkum berikut ini.

Langsung saja simak 3 langkah cara menghilangkan iklan di HP realme berikut ini.

2. Cara Menghilangkan Iklan dengan Menyalakan Private DNS

Cara lainnya yang bisa dilakukan untuk menghilangkan iklan di HP realme adalah dengan menyalakan Private DNS yang ada di pengaturan. Sebagai informasi, Private DNS atau DNS Pribadi merupakan fitur yang mampu melindungi privasi pengguna ketika mengakses berbagai situs web yang ada di internet.

Untuk melakukannya, silakan ikuti langkah-langkah berikut ini.

Baca Juga:Sinopsis Film Waktu Maghrib, Siap Tayang Selama Bulan RamadanNonton Film Losmen Melati Bukan LK21 dan Rebahin Gratis

  • Masuk ke bagian “Pengaturan” atau “Settings”.
  • Masuk ke “Connection & Sharing”.
  • Pilih “Private DNS” untuk menyalakannya
  • Pilih “Designated private DNS”, dan isi dengan “dns.adguard.com” atau “us.adhole.org” tanpa tanda petik.
  • Klik tanda centang untuk menyimpan pengaturannya. Pengaturan untuk memblokir iklan di HP realme pun selesai.

3. Cara Hilangkan Iklan di HP realme dengan Mode Pesawat

Tidak hanya menghilangkan iklan menggunakan aplikasi tambahan, Anda bisa dengan mudah menghilangkan iklan menggunakan fitur Mode Pesawat. HP realme Anda bisa terbebas dari iklan ketika membuka suatu aplikasi dengan menyalakan Mode Pesawat atau dengan mematikan data seluler atau jaringan wifi.

Cara ini cukup mudah untuk dilakukan, tetapi ada syarat yang harus Anda pahami. Jika menyalakan Mode Pesawat, aplikasi yang akan dibuka tidak perlu membutuhkan koneksi internet atau bisa berjalan secara offline.

0 Komentar