sumedangekspres – Berikut Peluang Usaha Yang Tidak Pernah Sepi di Kabupaten Bandung, No 2 Sangat Digemari Mahasiswa?
Peluang bisnis pada tahun 2023 sudah berkembang sangat pesat sehingga banyak para pengusaha muda yang bermunculan untuk mencoba keberuntungan dengan berbagai bisnis yang sudah mereka rancang.
Selain itu pada tahun ini juga banyak usaha yang sangat menguntungkan bagi kamu yang hendak memulai usaha yang sudah kamu rencanakan, berikut 2 peluang usaha yang bisa kamu coba dilingkungan mahasiswa kota Bandung dan kabupaten Sumedang.
Baca Juga:2 Rekomendasi Wisata Bandung Terpopuler, Bisa Bertemu Oppa-Oppa Korea Ditempat Ini?Pelayanan di BPN Sumedang Sudah Kembali Optimal
Yang pertama ada jasa pembuatan kaos pre-order atau po, biasanya banyak anak anak sekolah sampai mahasiswa yang suka membuat acara acara kebersamaan dengan menghadirkan beberapa influencer ternama tanah air. Sehingga panitia biasanya akan mencari pembuatan kaos untuk menambah memeriahkan acara tersebut.
Biasanya harga perkaos yang di pre-orderkan ada di kisaran 70.000 sampai 150.000 rupiah sesuain bahan yang dipesan oleh konsumen sehingga usaha ini sangat berpeluang besar untuk kamu yang ingin merintis usaha dari nol.
2. Warkop/ Warung Kopi
Selanjutnya ada warung kopi atau biasa disebut dengan warkop. Usaha ini biasanya akan banyak penghasilan ketika dibuka dekat lingkungan kos kosan mahasiswa. Dengan adanya fasilitas seperti free wifi dan free parkir biasanya akan banyak mahasiswa yang akan mampir ke warung kopi milikmu.
Meskipun tidak semuanya menetap tetapin peluang usaha ini sangat menguntungkan bagi kamu yang baru mengenal dunia perbisnisan, karena akan ada banyak mahasiswa yang mengerjakan tugas kuliahnya ditempat kamu dan mengobrol nongkrong santai di warkop milikmu.
Nah itulah informasi seputar Peluang Usaha Yang Tidak Pernah Sepi di Kabupaten Bandung, No 2 Sangat Digemari Mahasiswa?