Cara Transfer Uang Di ATM BRI

Cara Transfer Uang Di ATM BRI
Cara Transfer Uang Di ATM BRI(laras)
0 Komentar

Berikut cara transfer uang lewat Internet Banking BRI:

  1. Buka browser di https://ib.bri.co.id/ib-bri/.
  2. Masukin ID dan password Internet Banking BRI kamu.
  3. Terus, bakal muncul kode captcha, tulis dengan benar sesuai yang tertera.
  4. Setelah berhasil login, pilih menu Transfer.
  5. Trus, pilih Transfer sesama BRI.
  6. Masukin nomor rekening BRI yang mau dituju.
  7. Masukin nominal uang yang mau ditransfer.
  8. Klik kirim, trus masukin lagi password Internet Banking dengan benar.
  9. Selanjutnya, klik Permintaan m-Token BRI.
  10. Masukin m-Token dan SMS BRI, terakhir klik Kirim.
  11. Tunggu sebentar, nanti bakal muncul notifikasi transaksi transfer berhasil ke rekening tujuan.

Mudah banget kan, bro? Jadi, gak perlu ribet lagi deh kalo mau transfer uang antar rekening. Tinggal pilih, mau lewat ATM BRI atau lewat Internet Banking BRI, semuanya praktis dan gampang dilakuin. Jadi, ayo langsung cobain dan nikmatin kemudahan transfer uang kita!

0 Komentar