sumedangekspres – Ide 5 Warna Cat Rumah, pemilik pasti akan merenovasi rumah sedemikian rupa sehingga terasa nyaman di dalamnya. Terutama bagi mereka yang memiliki rumah minimalis.
Ide 5 Warna Cat Rumah, rumah minimalis sebaiknya direnovasi dan didesain menjadi indah dan bersih, terasa luas dan nyaman. Baik untuk pemilik maupun tamu.
Suasana rumah, apalagi yang bergaya minimalis, bisa dengan mudah diubah dengan memilih warna dinding interior yang tepat. Mari kita lihat beberapa warna interior dan efeknya.
1. Cokelat
Baca Juga:Adaptor Daya USB Apple atau iPhone 20W: Menghadirkan Kecepatan dan Efisiensi dalam Pengisian DayaiPhone 11 vs iPhone 11 Pro: Memilih Antara Nilai Lebih atau Keunggulan Pro
Jika Anda menyukai warna-warna earthy, Anda tidak perlu bingung menentukan warna apa yang cocok untuk rumah minimalis.
Salah satu warna yang cocok untuk warna interior rumah Anda adalah cokelat kopi.
Warna coklat muda dapat memberikan kesan hangat, modern, dan minimalis pada rumah. Apalagi jika Anda memadukannya dengan abu-abu muda, cokelat tua, dan berbagai aksen kayu.
Tampilan ruangan dijamin nyaman dan menyenangkan.
2. Abu-abu
Anda suka dengan kesan klasik rumah minimalis? Warna abu-abu bisa menjadi pilihan yang menarik untuk Anda.
Keteduhan dan nuansa yang lebih klasik dapat dicapai dengan mencampurkan warna cat abu-abu dan ungu. Anda bisa menggunakan warna ini di ruang tamu atau ruang keluarga.
3. Biru langit
Pemilik rumah minimalis yang menyukai kesan penuh warna atau ceria bisa memilih warna interior biru langit.
Warna light sky blue memberi kesan rumah lebih hidup dan menyenangkan, namun tetap minimalis.
Baca Juga:iPhone 11 Hitam: Simbol Keklasikan dan Keunggulan Teknologi Yang Diberikan Oleh AppleOnline Truecaller Bisa Langsung Diakses Dengan Web ataupun Aplikasi Guys Tinggal Lacak Aja
Untuk tampilan yang lebih modern, Anda bisa menambahkan beberapa aksesoris rumah dengan warna senada atau kontras.
4. Merah muda
Bagi Anda yang memiliki rumah minimalis dan ingin menambahkan sentuhan girly, Anda bisa memilih warna coral.
Perpaduan warna orange tua dan pink menciptakan “warna feminim” yang mampu memeriahkan suasana sebuah ruangan.