Selain kolam renang, tersedia wahana permainan lain seperti perahu, papalidan, dan kereta anak dengan biaya tambahan.
4. Camping Ground
Bagi yang suka berkemah, Taman Puspa menyediakan tempat bermalam di alam yang sejuk dengan biaya Rp40.000 per orang, termasuk 1 ikat kayu bakar.
Selain itu, tersedia fasilitas Glamp Camp dengan harga tiket Rp20.000 per orang.
Baca Juga:Karinding : Filosofi Alat Musik Tradisional Jawa BaratWarga Jabar Merapat! Cara Mudah Cek Pajak Kendaraan Bermotor di Jawa Barat
Taman Puspa buka setiap hari Senin hingga Minggu dari pukul 08.00 hingga 16.00 waktu setempat.
Di area ini, terdapat sebuah kafe yang buka mulai pukul 08.00 hingga 21.00 waktu setempat.
Jadi, kunjungi Wisata Edukasi Taman Puspa saat berlibur di Sumedang dan nikmati pesona alam serta berbagai aktivitas menarik yang ditawarkan tempat wisata ini.***