Habis Berapa Sih Biaya Hidup Anak Kost Mahasiswa di Bandung

Habis Berapa Sih Biaya Hidup Anak Kost Mahasiswa di Bandung
(Cost of Living for College Students)Habis Berapa Sih Biaya Hidup Anak Kost Mahasiswa di Bandung
0 Komentar

Tentu saja ini termasuk dalam biaya hiburan. Tidak mungkin bukan kamu akan selalu di kost dan hanya berangkat kuliah yang akan kamu lakukan?

Hiburan juga penting, namun sebaiknya kamu juga memilah-milah dan tidak terlalu menghabiskan uang untuk hiburan dan jalan-jalan.

Buat saja biaya untuk main dan jalan sekitar Rp400.000-an, tergantung dengan gaya hidup yang kamu jalani.

Baca Juga:Ingin Pindah Ke Bandung Yakin? 9 Hal Yang Wajib Kamu Ketahui Sebelum Pindah Ke BandungPanduan Wisata Solo di Bandung : Nge Trip Solo Keliling Bandung

Jadi, kalau dihitung-hitung untuk biaya hidup anak kost mahasiswa bandung diluar biaya kost adalah sekitar 1.5juta per bulan.

Terlalu mahal? Jika kamu merasa ini terlalu saying dan kamu juga ingin meringankan beban orang tua, kamu bisa mulai membuat usaha atau mencari lowongan kerja part time di bandung.

Hal ini juga sekaligus bisa membantu kamu untuk belajar berwirausaha dan juga mencari pengalaman.

Cobalah juga untuk memperluas lingkup pertemanan, supaya jika membutuhkan bantuan atau yang lainnya kamu tidak bingung.

Selain itu, jika banyak teman mungkin kamu juga akan sering diundang untuk acara pesta. Lumayan kan dapat makan gratis?

Langsung saja gunakan aplikasi lowongan kerja untuk menemukan pekerjaan sambilan apa yang cocok untuk kamu selama kuliah di Bandung.

Tapi, ingat bahwa pekerjaan ini tidak seharusnya membebani kamu saat kuliah. Karena belajar itu sangat penting, lho.

Baca Juga:Kuliner Autentik Khas Betawi Hadir Di Bandung Kangen Sama Enyak Terobati PokonyaSenang Sekali Mengunjungi Tempat-Tempat Bersejarah di Bandung Utara Ini Kece Abiez

Demikian info seputar biaya hidup anak kost mahasiswa yang dapat kita bagikan.

Semoga bermanfaat ya caw.

0 Komentar