Tempat wisata sekaligus ada penginapan nuansa alam di Sumedang

Tempat wisata sekaligus ada penginapan nuansa alam di Sumedang
Tempat wisata sekaligus ada penginapan nuansa alam di Sumedang(googlemaps/Medhawika)
0 Komentar

1. Suasana Yang Entik
Kampung Karuhun sesuai dengan namanya yang diambil dari bahasa sunda yang artinya kampung leluhur, maksudnya ialah tempat wisata ini selain memberikan suasana yang modern namun tetap mempertahankan hal-hal yang sudah ada sejak dulu atau biasa disebut dengan kearifan lokal.

Area tersebut diberi nama Kawasan Etnik Nusantara, yang berisikan bukan hanya kebudayaan dari sunda saja melainkan ada pula dari Toraja hingga Papua.

Yang ditunjukkan dengan beberapa bangunan, pakaian adat, serta suasana yang menjadi ciri khas dari daerahnya masing-masing.

Baca Juga:Aksi Bela Palestina di Sumedang: Masyarakat Sumedang kumpulkan donasi hingga ratusan juta!HEBOH! Raline Shah dirangkul Leonardo DiCaprio: Ok google bagaimana cara menjadi Raline Shah ujar netter!

Yang menarik lainnya dari Kampung Karuhun ialah hadirnya gembok cinta mirip kaya yang ada di Korea, dimana kamu dapat menuliskan keinginanmu digembok tersebut.

2. Taman Bunga
Taman bunga atau Flower Garden di Kampung Karuhun terdiri dari berbagai macam jenis bunga, dimana bunga-bunga yang ada menjadi nama sebuah bale atau saung yang letaknya berada di area taman bunga.

Lokasi tersebut enak banget untuk dijadikan tempat bersantai, apalagi tempatnya berada di samping aliran sungai. Suara aliran air yang menenangkan dipadukan dengan cantiknya bunga-bunga yang ditanam.

Spot flower garden juga sering digunakan sebagai tempat untuk berfoto, so kamu juga harus mengambil beberapa gambar ketika berada di sini ya….

3. Kolam Renang
Kolam renang di Kampung Karuhun terdiri dari kolam anak, kolam dewasa dan kolam arus. Kolam renangnya juga dilengkapi dengan seluncuran air yang akan menambah keseruan dalam berenang.

Untuk berenang di kolam renangnya kamu nggak perlu membayar biaya tambahan lagi, karena sudah termasuk kedalam tiket masuk yang sudah kamu bayar di awal tadi.

Selain bermain air di area kolam renang Kampung Karuhun, kamu juga dapat bermain air di aliran Sungai Cihonje. Dimana air yang mengalir sangat bersih dan juga menyegarkan.

Baca Juga:Rekomendasi Cafe Santuy di Sumedang: Nongkrong asik bareng bestie!Pencinta kopi wajib merapat: Tempat ngopi di Sumedang yang ajib banget!

4. Spot Selfie
Sebuah tempat wisata kekinian nggak akan lengkap tanpa hadirnya spot selfie, begitu pun di Kampung Karuhun ini. Disini cukup banyak tersedia spot foto untuk kamu eksplor, apalagi latarnya sebuah pemandangan alam yang hijau.

Spot foto yang ada di Kampung Karuhun diantaranya:

0 Komentar