Cara membuat perangkap nyamuk yang berguna jangka panjang

0 Komentar

Perangkap ini sangat cocok untuk digunakan di dalam ruangan, terutama di area yang sering jadi tempat berkumpulnya nyamuk.

3. Pakai cuka dan baking soda
Ini adalah perangkap nyamuk DIY sederhana lainnya. Cara pembuatannya hampir mirip dengan perangkap gula gula dan ragi.

Bahan:

800 ml cuka sari apel
250 gram baking soda
botol plastik berukuran 2 liter

Cara membuat:

Baca Juga:Nilai tukar rupiah saat ini: Benarkah mengalami penurunan?Kabar terbaru mantan Kaesang: Benarkah fokus jadi content creator?

– Potong botol plastik menjadi dua bagian.
– Masukkan baking soda, lalu masukkan cuka sari apel.
– Gunakan potongan botol bagian atas, masukkan ke dalam potongan botol sebelumnya. Letakkan dalam posisi terbalik atau posisi corong botol berada di bawah. Rekatkan kedua potongan botol.

Taruh perangkap ini di area nyamuk berkumpul. Diamkan selama 20-24 jam.

Anda disarankan menggunakan perangkap ini di luar ruangan.

Itulah informasi mengenai Cara membuat perangkap nyamuk yang berguna jangka panjang. Semoga bermanfaat!

0 Komentar